KISI-KISI PENULISAN SOAL UAS 1 SD Insan Terpadu Paiton Full Day School
KISI-KISI
PENULISAN SOAL UAS I
Nama
Sekolah : SD INSAN TERPADU Alokasi
Waktu :90 Menit
Mata
Pelajaran : PKn Jumlah
Soal : 35 MC, 10 SA
Kelas : 1 A, B, C, D Penyusun : KHOLID USMANI
Standar Kompetensi
|
Kompetensi Dasar
|
Materi Pokok
|
Indikator
|
Indikator soal
|
Nomor Soal
|
Bentuk Soal
|
1.
Menerapkan
hidup rukun dalam perbedaan
|
1.1 Menjelaskan perbedaan jenis kelamin, agama,
dan suku bangsa
|
Perbedaan
laki-laki dan perempuan, perbedaan agama, dan suku bangsa
|
a.
Menyebutkan
perbedaan laki-laki dan perempuan
b.
Menjelaskan
perbedaan agama, hari raya, dan tempat ibadah
c.
Menyebutkan
suku bangsa di indonesia
|
Menjawb soal-soal pilihan
ganda dan isi berkaitan dengan materi:
-
Siswa
menjawab pertanyaan sesuai gambar
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang ciri-ciri laki-aki dan perempuan serta
perbedaannya
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang perbedaan agama, hari raya, dan tempat ibadah
masing-masing
-
siswa
menjawab pertanyaan tentang suku bangsa
|
2
9
7
9
6, 8
10
|
MC
MC
MC
SA
MC
SA
|
|
1. 2 Memberikan contoh hidup rukun melalui
kegiatan di rumah dan sekolah
|
Contoh hidup rukun di rumah dan sekolah, manfaat
kerukunan, dan akibat tidak rukun
|
a.
Memberikan
contoh hidup rukun di rumah
b.
Memberikan
contoh hidup rukun di sekolah
c.
Arti
hidup rukun, manfaat, dan akibat tidak adanya kerukunan
|
Menjawb soal-soal pilihan
ganda dan isi berkaitan dengan materi:
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang contoh hidup rukun di rumah
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang contoh hidup rukun di sekolah
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang arti rukun, manfaat, dan akibatnya
|
3
1, 4, 10
8
|
MC
MC
SA
|
|
1. 3 Menerapkan hidup rukun di
rumah dan sekolah
|
Menerapkan hidup rukun dan menghindari hidup tidak
rukun, baik di rumah juga di sekolah
|
a.
Menerapkan
hidup rukun di rumah
b.
Menerapkan
hidup rukun di sekolah
|
Menjawb soal-soal pilihan
ganda dan isi berkaitan dengan materi:
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang penerapan hidup rukun di rumah
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang penerapan hidup rukun di sekolah
|
5
|
MC
|
2.
Membiasakan
hidup tertib di rumah dan di sekolah
|
2. 1 Menjelaskan pentingnya tata tertib di rumah,
sekolah, dan jalan raya
|
Arti tertib dan hidup tertib, manfaat hidup
tertib, akibat hidup tidak tertib
|
a.
Menyebutkan
arti dari tertib dan hidup tertib
b.
Menjelaskan
manfaat hidup tertib
c.
Menjelaskan
akibat hidup tidak tertib
|
Menjawab soal-soal pilihan
ganda dan isi berkaitan dengan materi:
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang arti tertib
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang manfaat hidup tertib
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang akibat hidup tidak tertib
|
12
17, 32, 33, 34
5
19, 29
|
MC
MC
SA
MC
|
|
2. 2 Melaksanakan tata tertib di rumah, sekolah,
dan jalan raya
|
Contoh hidup tertib di rumah, sekolah, dan jalan
raya
|
a.
Memberikan
contoh tata tertib di rumah dan kebiasaan hidup tertib di rumah
b.
Memberikan
contoh tata tertib di sekolah dan kebiasaan hidup tertib di sekolah
c.
Memberikan
contoh tata tertib di jalan dan kebiasaan hidup tertib di jalan
|
Menjawab soal-soal pilihan
ganda dan isi berkaitan dengan materi:
-
Siswa
menjawab pertanyaan sesuai gambar
-
Siswa
membedakan kebiasaan hidup tertib dan tidak tertib sesuai gambar
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang contoh hidup tertib di rumah
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang contoh hidup tertib di sekolah
-
Siswa
menjawab pertanyaan tentang contoh hidup tertib di jalan
|
23, 28
14
18, 20, 22, 25,
26
1, 6
11, 13, 15, 21,
27, 30, 31, 35
4, 7
24
2, 3
|
MC
MC
MC
SA
MC
SA
MC
SA
|
Komentar
Posting Komentar